Saat gagal, Kamu hanya perlu memulai lagi dengan cara yang lebih cerdas" (sumber: majalah bola.com)
Saya tertohok dengan sebait kalimat kecil nan menyentil dari sebuah website olahraga ini. Ya, hari itu saya sedang melakukan analisa usaha pewangi laundry, yang saya dan suami tekuni. Sudah lazim bagi seorang wiraswasta melakukan analisa usaha sebagai bagian dari kontemplasi kinerja dan perkembangan usaha.
Sejauh mana laju usahanya. Bagaimana peluangnya? Bagaimana prospeknya? Apakah sejalan antara harapan dan kenyataan, atau justru jauh terpental ke lembah kehancuran.
Usaha ini sebagai usaha lanjutan yang kami lakukan sebagai bagian dari unit bisnis konsultan laundry dan laundry rumahan kami. Pengalaman mengelola bisnis laundry rumahan banyak memberi pelajaran kepada kami.
Bahwa sebagus apapun usaha yang dijalankan apabila tanpa pengelolaan yang benar, maka tunggu saja kehancuran."
Sebelumnya kami terpaksa menjual salah satu usaha kami, usaha laundry. Diantara penyebabnya tentu saja manajemen kami yang kurang rapi. Akibatnya beban biaya operasional tidak sebanding dengan jumlah pendapatan.
Apa pelajaran penting yang kami dapatkan dari pengalaman mengelola bisnis laundry?
Banyak! Tentu saja selama lebih dari 5 tahun mengelola bisnis laundry rumahan, setiap harinya adalah pelajaran dan ilmu yang mahal. Mahal tidak melulu berupa nominal, kadang pelajaran bisa berupa pengalaman yang berharga.
Dan seperti kalimat motivasi yang mengatakan
Ada lagi yang lebih parah, bahkan kami tidak mengetahui adanya piutang usaha, yang jumlahnya cukup 'wah'. Piutang usaha diputuskan sepihak oleh karyawan kami. Miris sekali.
Apa pelajaran penting yang kami dapatkan dari pengalaman mengelola bisnis laundry?
Banyak! Tentu saja selama lebih dari 5 tahun mengelola bisnis laundry rumahan, setiap harinya adalah pelajaran dan ilmu yang mahal. Mahal tidak melulu berupa nominal, kadang pelajaran bisa berupa pengalaman yang berharga.
Dan seperti kalimat motivasi yang mengatakan
Orang pintar belajar dari pengalaman, tapi orang cerdas belajar dari pengalaman orang lain"Kesalahan manajemen yang kami lakukan saat itu adalah tidak teraturnya pembukuan kami. Kami bahkan tidak memiliki pencatatan yang memadai tentang inventori. Kami tidak memiliki pembukuan mengenai jumlah stok bahan baku laundry seperti deterjen, pewangi, parfum hingga peralatan packaging. Semua hanya berdasarkan insting.
Ada lagi yang lebih parah, bahkan kami tidak mengetahui adanya piutang usaha, yang jumlahnya cukup 'wah'. Piutang usaha diputuskan sepihak oleh karyawan kami. Miris sekali.
Entah bagaimana dulu kami membangun usaha ini. Ini juga yang jadi pelajaran bagi kami, bahwa kami harus memiliki manajemen yang baik, pencatatan administrasi dan pembukuan keuangan yang rapi. Kami tidak ingin kejadian ini terulang kembali di bisnis kami yang lain.
Kami kembali membangun harapan. Harapan untuk kembali membangun sebuah bisnis pewangi dan membesarkan konsultan laundry. Selain bisnis konsultan, saat ini kami juga menjadi salah satu supplier parfum laundry. Namanya Queensha pewangi.
Bisnis ini sudah berjalan sekitar 1 tahunan. Dari hasil penjualan bisnis pewangi, sebagian keuntungan kami sisihkan untuk modal usaha dan satu lagi untuk dana cadangan. Kami memiliki pos pencatatan sendiri untuk ini.
Setidaknya pencatatan keuangan pada usaha parfum laundry ini lebih baik dari usaha laundry dulu. Hal ini tampak dari progres penjualan dari hari ke hari. Jika sebelumnya kami mendelegasikan pencatatan pada karyawan, maka kali ini saya yang melakukan sendiri.
Pencatatan sebenarnya masih manual, tapi sudah beralih ke sistem komputerisasi saja. Untuk perhitungan menggunakan formula yang saya buat sendiri. Namanya juga manual, menghitung laba rugi saya harus mikir sendiri dengan ilmu konvensional yang saya miliki. Cara menghitung harga pokok penjualan (HPP) pun saya hitung secara manual. Ribet ya? Ya gimana lagi hehe.
Untuk itu, saya butuh waktu khusus untuk mengerjakan ini semua. Mau merekrut karyawan tapi laba belum sanggup untuk membayar bawahan, sudah nasib harus menikmati ini sendiri.
Suami menyarankan untuk memakai software akuntansi online saja. Tapi saya pikir belum begitu mendesak, apalagi software akuntansi itu agak ribet penggunaannya. Saya harus belajar ini itu dan sebagainya. Dulu waktu masih jadi karyawan berulang kali saya melakukan kesalahan input data. Harus dihapus oleh administrator. Kalau tidak bisa harus menelepon provider dan minta bantuan. Susah kan.
Memilih software akuntansi online sangat tergantung pada kebutuhan dan pilihan hati masing-masing. Katanya kalau sudah nyaman di hati, susah pindah ke lain hati (#eaaa).
Mengetahui kategori usaha atau ukuran perusahaan sendiri tentu saja akan memudahkan kita memilih vendor penyedia software akuntansi lho. Pada umumnya perusahaan Indonesia terbagi atas 3 kategori yaitu:
Support sistem ini yang akan membantu pelanggan memecahkan masalah yang dialami ketika menggunakan software akuntansi online. Jika penyedia software akuntansi keuangan tidak memiliki support system yang baik tentu pelanggan akan kebingungan.
Bagaimana cara untuk mengetahui bahwa sebuah software akuntansi online itu memiliki support sistem yang baik? Coba saja free trial nya terlebih dahulu. Gunakan semaksimal mungkin, semoga saja ketemu error dan kamu bisa menghubungi provider atau CS software tersebut.
Simak respon mereka, apakah cukup membantu atau tidak. Jika mereka dengan welcome membantu, bahkan sangat aktif memberi solusi, Software jenis ini sangat bisa kamu gunakan sebagai tools yang membantu perkembangan bisnis.
Sebaiknya memilih software akuntansi online yang terintegrasi dengan transaksi lainnya. Jangan membeli software keuangan yang memuat transaksi 'setengah-setengah' Misalnya kamu cuma butuh software akuntansi untuk transaksi penjualan saja, atau transaksi akun bank saja.
Sebagai Pejuang cuan kita sebaiknya memilih software akuntansi online yang memuat semua transaksi keuangan. Software akuntansi keuangan harus sesuai standar operasional prosedur (SOP) transaksi keuangan.
Semakin banyaknya perusahaan penyedia software akuntansi online yang ada saat ini justru memiliki keuntungan tersendiri bagi kita sebagai Pejuang cuan. Karena kita bisa membandingkan antara manfaat dan biaya yang dikeluarkan.
Software akuntansi Kledo adalah sebuah software akuntansi keuangan online yang berbasis Cloud, sehingga bisa diakses kapan pun dan dimana pun selama masih terhubung dengan internet. Software akuntansi Kledo berasal dari Kledokan, Yogyakarta.
Memiliki visi menjadikan bisnis UKM lebih rapi dan tertib administrasi dalam hal pencatatan keuangan, dari yang serba manual (seperti kami dulu hehe) menjadi bisnis yang bankable dan auditable. Dengan pencatatan transaksi keuangan yang rapi, maka bisnis kecil pun akan mampu bersaing dengan perusahaan asing.
Dengan tujuan mulia ini, software keuangan Kledo ingin membuat bisnis UKM yang masih melakukan pencatatan konvensional agar beralih ke pencatatan berbasis teknologi. Istilahnya bikin bisnis naik kelas. Keren nih Kledo!
Saat ini software akuntansi Kledo telah dipakai oleh lebih dari 5000 pelanggan di seluruh Indonesia. Diantara para pengguna software akuntansi Kledo itu adalah owner kerjoo.com, butiklurik.id, founder Nifty Jewelry dan masih banyak lagi.
Mengapa banyak yang beralih menggunakan software akuntansi Kledo? Tentu saja karena software akuntansi Kledo memiliki semua kriteria yang saya sebutkan diatas.
Berikut beberapa keunggulan software akuntansi Kledo.
Software akuntansi Kledo berbasis Cloud. Jadi kita tidak perlu direpotkan dengan proses instalasi dan sebagainya. Software akuntansi Kledo bisa diakses dari Android, iOS, Windows, Mac atau gadget lainnya. Selama masih terhubung dengan internet maka Kledo bisa diakses. Mudah kan?
Apa saja fitur software akuntansi Kledo? berikut saya akan jabarkan fitur lengkap software akuntansi Kledo yang saya tahu selama saya menggunakan software akuntansi online ini.
Pada fitur Beranda ini akan tampak halaman muka software akuntansi Kledo dengan semua fitur yang dimilikinya. Pada sisi kanan akan terlihat juga tawaran bantuan dari tim Kledo untuk demo dan konsultasi online.
Konsultasi ini dilakukan secara one on one dengan menggunakan aplikasi zoom secara GRATIS. Tim Kledo termasuk yang paling aktif menghubungi pengguna software mereka. Sejauh ini saya merasa bisa memanfaatkan software akuntansi Kledo dengan mudah tanpa kendala, jadi saya belum memanfaatkan fitur ini.
Sebelum membuat akun di software akuntansi Kledo, kita akan ditanya beberapa informasi terkait usaha yang dimiliki. Informasi ini akan menyesuaikan dengan kebutuhan software akuntansi online yang akan kita gunakan. Informasi seperti berapa jumlah karyawan, apakah membutuhkan inventori, surat penawaran harga, membutuhkan PO (purchase order) atau tidak dalam melakukan transaksi.
Ada yang mulai berminat pakai Kledo juga? Coba dulu paket free trial-nya, setelah itu Pejuang cuan akan langsung jatuh cinta seperti saya hehe.
Banyak pilihan software akuntansi online yang ada saat ini. Tetapi yang sesuai dengan pilihan hati dan kategori hanya disini, software bisnis pro, hanya ada di software akuntasi Kledo.
Menaruh Asa Pada Bisnis Konsultan dan Pewangi Laundry
Kami kembali membangun harapan. Harapan untuk kembali membangun sebuah bisnis pewangi dan membesarkan konsultan laundry. Selain bisnis konsultan, saat ini kami juga menjadi salah satu supplier parfum laundry. Namanya Queensha pewangi.
Bisnis ini sudah berjalan sekitar 1 tahunan. Dari hasil penjualan bisnis pewangi, sebagian keuntungan kami sisihkan untuk modal usaha dan satu lagi untuk dana cadangan. Kami memiliki pos pencatatan sendiri untuk ini.
Setidaknya pencatatan keuangan pada usaha parfum laundry ini lebih baik dari usaha laundry dulu. Hal ini tampak dari progres penjualan dari hari ke hari. Jika sebelumnya kami mendelegasikan pencatatan pada karyawan, maka kali ini saya yang melakukan sendiri.
Pencatatan sebenarnya masih manual, tapi sudah beralih ke sistem komputerisasi saja. Untuk perhitungan menggunakan formula yang saya buat sendiri. Namanya juga manual, menghitung laba rugi saya harus mikir sendiri dengan ilmu konvensional yang saya miliki. Cara menghitung harga pokok penjualan (HPP) pun saya hitung secara manual. Ribet ya? Ya gimana lagi hehe.
Untuk itu, saya butuh waktu khusus untuk mengerjakan ini semua. Mau merekrut karyawan tapi laba belum sanggup untuk membayar bawahan, sudah nasib harus menikmati ini sendiri.
Suami menyarankan untuk memakai software akuntansi online saja. Tapi saya pikir belum begitu mendesak, apalagi software akuntansi itu agak ribet penggunaannya. Saya harus belajar ini itu dan sebagainya. Dulu waktu masih jadi karyawan berulang kali saya melakukan kesalahan input data. Harus dihapus oleh administrator. Kalau tidak bisa harus menelepon provider dan minta bantuan. Susah kan.
Tapi mengingat saya selalu kepayahan tiap kali harus menghitung manual hasil penjualan, piutang usaha, stok barang, hingga menghitung laba rugi dan neraca. Lelah sekali. Tawaran menggunakan tools keuangan cukup menggiurkan.
Hmm sepertinya ide bagus ya untuk beralih menggunakan software akuntansi online. Saya pun cari tahu biar aman apa saja yang harus diperhatikan dalam memilih software akuntansi online? Ini ada beberapa tips memilih software akuntansi online yang harus diperhatikan sebelum membelinya.
Hmm sepertinya ide bagus ya untuk beralih menggunakan software akuntansi online. Saya pun cari tahu biar aman apa saja yang harus diperhatikan dalam memilih software akuntansi online? Ini ada beberapa tips memilih software akuntansi online yang harus diperhatikan sebelum membelinya.
5 Tips Memilih Software Akuntansi Online
Memilih software akuntansi online sangat tergantung pada kebutuhan dan pilihan hati masing-masing. Katanya kalau sudah nyaman di hati, susah pindah ke lain hati (#eaaa).
1. Tahu Kategori Perusahaan
Mengetahui kategori usaha atau ukuran perusahaan sendiri tentu saja akan memudahkan kita memilih vendor penyedia software akuntansi lho. Pada umumnya perusahaan Indonesia terbagi atas 3 kategori yaitu:
- Small company atau perusahaan kecil, biasa disebut Usaha Kecil Menengah (UKM)
- Growing company (perusahaan berkembang)
- Enterprise (perusahaan besar)
2. Penyedia Software Memiliki Support Sistem yang Baik
Support sistem ini yang akan membantu pelanggan memecahkan masalah yang dialami ketika menggunakan software akuntansi online. Jika penyedia software akuntansi keuangan tidak memiliki support system yang baik tentu pelanggan akan kebingungan.
Bagaimana cara untuk mengetahui bahwa sebuah software akuntansi online itu memiliki support sistem yang baik? Coba saja free trial nya terlebih dahulu. Gunakan semaksimal mungkin, semoga saja ketemu error dan kamu bisa menghubungi provider atau CS software tersebut.
Simak respon mereka, apakah cukup membantu atau tidak. Jika mereka dengan welcome membantu, bahkan sangat aktif memberi solusi, Software jenis ini sangat bisa kamu gunakan sebagai tools yang membantu perkembangan bisnis.
3. Software Keuangan Harus Terintegrasi dengan Transaksi Lain
Sebaiknya memilih software akuntansi online yang terintegrasi dengan transaksi lainnya. Jangan membeli software keuangan yang memuat transaksi 'setengah-setengah' Misalnya kamu cuma butuh software akuntansi untuk transaksi penjualan saja, atau transaksi akun bank saja.
Sebagai Pejuang cuan kita sebaiknya memilih software akuntansi online yang memuat semua transaksi keuangan. Software akuntansi keuangan harus sesuai standar operasional prosedur (SOP) transaksi keuangan.
Mulai dari transaksi awal purchase request hingga terjadinya pembelian ada di dalamnya. Begitu juga dengan penjualan, mulai dari open quotation hingga bank receiving semua termuat disana. Sehingga ketika digunakan bisa memiliki manfaat maksimal di perusahaan kita. SOP software akuntansi yang dibeli harus selaras dengan SOP yang diterapkan di perusahaan kita.
4. Software Akuntansi Online Harus Memiliki Fungsi Audit Tracing
Software akuntansi online harus bisa digunakan sebagai alat untuk mengecek asersi 'kelengkapan' data transaksi keuangan. Fungsi audit tracing ini untuk mengecek kebenaran sebuah transaksi. Jangan sampai Pejuang cuan sudah memiliki software yang bagus, sudah bayar mahal tetapi tidak bisa di cek transaksi di 'belakang-belakangnya'. Rugi dong!
5. Harga Kompetitif
Semakin banyaknya perusahaan penyedia software akuntansi online yang ada saat ini justru memiliki keuntungan tersendiri bagi kita sebagai Pejuang cuan. Karena kita bisa membandingkan antara manfaat dan biaya yang dikeluarkan.
Ingat, yang mahal belum tentu bagus, tetapi yang murah belum tentu murahan. Intinya teliti sebelum membeli."Dalam pencarian software akuntansi online yang memadai untuk bisnis, saya akhirnya menemukan sebuah software akuntansi Kledo.
Software Akuntansi Kledo, Cara Lebih Baik Mengelola Keuangan Bisnis Pro
Software akuntansi Kledo adalah sebuah software akuntansi keuangan online yang berbasis Cloud, sehingga bisa diakses kapan pun dan dimana pun selama masih terhubung dengan internet. Software akuntansi Kledo berasal dari Kledokan, Yogyakarta.
Memiliki visi menjadikan bisnis UKM lebih rapi dan tertib administrasi dalam hal pencatatan keuangan, dari yang serba manual (seperti kami dulu hehe) menjadi bisnis yang bankable dan auditable. Dengan pencatatan transaksi keuangan yang rapi, maka bisnis kecil pun akan mampu bersaing dengan perusahaan asing.
Dengan tujuan mulia ini, software keuangan Kledo ingin membuat bisnis UKM yang masih melakukan pencatatan konvensional agar beralih ke pencatatan berbasis teknologi. Istilahnya bikin bisnis naik kelas. Keren nih Kledo!
Saat ini software akuntansi Kledo telah dipakai oleh lebih dari 5000 pelanggan di seluruh Indonesia. Diantara para pengguna software akuntansi Kledo itu adalah owner kerjoo.com, butiklurik.id, founder Nifty Jewelry dan masih banyak lagi.
Mengapa banyak yang beralih menggunakan software akuntansi Kledo? Tentu saja karena software akuntansi Kledo memiliki semua kriteria yang saya sebutkan diatas.
Keunggulan Software Akuntansi Online Kledo
1. Fitur Lengkap Berbasis Cloud
Software akuntansi Kledo berbasis Cloud. Jadi kita tidak perlu direpotkan dengan proses instalasi dan sebagainya. Software akuntansi Kledo bisa diakses dari Android, iOS, Windows, Mac atau gadget lainnya. Selama masih terhubung dengan internet maka Kledo bisa diakses. Mudah kan?
Apa saja fitur software akuntansi Kledo? berikut saya akan jabarkan fitur lengkap software akuntansi Kledo yang saya tahu selama saya menggunakan software akuntansi online ini.
Beranda
Pada fitur Beranda ini akan tampak halaman muka software akuntansi Kledo dengan semua fitur yang dimilikinya. Pada sisi kanan akan terlihat juga tawaran bantuan dari tim Kledo untuk demo dan konsultasi online.
Konsultasi ini dilakukan secara one on one dengan menggunakan aplikasi zoom secara GRATIS. Tim Kledo termasuk yang paling aktif menghubungi pengguna software mereka. Sejauh ini saya merasa bisa memanfaatkan software akuntansi Kledo dengan mudah tanpa kendala, jadi saya belum memanfaatkan fitur ini.
Ketika menggunakan software akuntansi Kledo, kita akan disuguhi video tutorial maupun tur deskripsi. Jadi meskipun tanpa demo produk dari pihak provider, pengguna tidak akan kesulitan.
Kemudian, jika kita scroll ke bawah lagi. pada halaman beranda ini juga akan tampil semua data keuangan perusahaan seperti saldo rekening per bank, total uang keluar masuk kas, biaya bulan lalu, laba rugi, piutang usaha, berapa banyak penjualan, item tagihan baik yang terhutang maupun tagihan yang perlu dibayar. Semua data ini terpampang jelas pada menu beranda ini.
Pada menu tagihan kita akan mendapatkan informasi tentang semua data tagihan yang ada. Baik tagihan yang sudah lunas, belum dibayar, jatuh tempo, dibayar sebagian, retur atau tagihan berulang.
Pada fitur tagihan ini memberi kemudahan bagi saya yang pelupa mengenai siapa saja pelanggan yang mengambil barang namun belum dibayar. Fitur ini semacam pengingat jika ada tagihan yang belum beres, tinggal dikirim faktur pembelian kepada pelanggan dengan sms, whatsapp maupun email.
Jika salah memasukkan angka tagihan bagaimana? Ya maklum sih emak-emak kadang suka khilaf memasukkan angka nol atau nol nya kebanyakan hehe. Tenang Buibu, ada pilihan edit/ ubah kok di menu tagihan ini. Enak kan?
Pada menu tagihan pembelian ini Pejuang cuan bisa melihat performa dan statistik penjualan. Mulai dari penawaran, pemesanan, pengiriman dan penagihan. Dengan mengikuti alur ini, stok dan jurnal umum otomatis tercatat pada transaksi pengiriman dan tagihan. Sehingga stok otomatis berkurang pada saat pengiriman dan tagihan
Fitur biaya memperlihatkan semua biaya-biaya yang ditimbulkan akibat jalannya usaha. Misalnya kalau saya memasukkan jenis biaya seperti biaya air, listrik, gaji karyawan, pemeliharaan alat dan sebagainya. Jenis biaya ini juga bisa dikelompokkan kedalam biaya yang belum dibayar, dibayar sebagian, yang sudah lunas, dan biaya yang jatuh tempo.
Pejuang cuan juga bisa memasukkan biaya yang sama ke menu 'biaya berulang'. Misalkan biaya gaji karyawan yang bisa dikelompokkan sebagai biaya berulang.
Kita bisa men-setting biaya gaji untuk karyawan sampai batas waktu tertentu atau tak terbatas. Dengan adanya fitur ini, maka kita dengan mudah menghitung sekaligus diingatkan akan kewajiban yang harus kita bayarkan. Kalau begini, nggak akan ada drama telat bayar ya, karena ada semacam reminder saat sudah jatuh tempo.
Pada fitur produk digunakan untuk melihat semua jenis produk yang kita jual. Di fitur produk ini juga bisa digunakan untuk menambah, mengubah hingga menghapus item produk yang dimiliki.
Pada menu overview akan tampak pergerakan stok, jenis produk, nilai produk, stok per kategori, jenis produk per kategori, hingga ketersediaan produk.
Hasil laporan mengenai fitur produk ini berupa diagram yang memperlihatkan jumlah produk yang dimiliki beserta informasi lainnya. Akan tampak indikasi warna yang memberikan informasi apakah stok barang masih aman, hampir habis atau justru kosong.
Keunggulan lainnya pada fitur produk ini kita bisa filter sesuai kategori produk yang dimiliki.
Pada kategori produk juga kita bisa meng-update jumlah stok barang, harga, jumlah penjualan, hingga bisa generate invoice langsung dari software akuntansi Kledo.
Kemudahan lainnya pada software buatan Indonesia ini adalah invoice yang dibuat, bisa dikirim melalui sms, whatsapp, hingga email. Wah ini semakin memudahkan pengguna. Biasanya saya yang membuat invoice menggunakan aplikasi design itu (tahu kan hehe).
Kalau sudah punya software akuntansi Kledo ini, kamu sudah tidak perlu repot lagi untuk membuat invoice atau faktur pembelian. Sudah tersedia di software akuntansi Kledo. Bisa langsung jadi dalam sekali jalan. Solutif sekali software akuntansi Kledo ini!
Menu inventori memungkin kita pemilik usaha untuk melihat semua data stock barang yang tersedia. Baik dari jumlah item, total nilai hingga dari gudang mana saja.
Menu laporan berisi semua laporan keuangan yang diperlukan, baik laporan financial maupun laporan Akuntansi. Laporan financial mulai dari laporan arus kas, neraca, laba rugi, piutang per kontak, ringkasan eksekutif hingga laporan perubahan modal.
Sedangkan laporan akuntansi memuat laporan tentang ringkasan bank, buku besar, jurnal sampai laporan trial balance.
Ada lagi laporan tentang penjualan, pembelian, biaya, pajak, inventori, aset tetap hingga anggaran. Benar-benar paket lengkap untuk semua laporan keuangan yang bisa digunakan di software akuntansi Kledo. Hmm Saya makin suka pakai Kledo. Kamu mau juga? cobain deh langsung ke websitenya Kledo.
Fitur kas dan bank memuat data akun bank yang kita miliki. Pada fitur ini memungkinkan kita pemilik bisnis untuk melihat jumlah uang maupun modal yang dimiliki. Kita bisa mengatur lebih dari satu akun kok di fitur kas dan bank ini.
Pada fitur ini juga yang akan kita gunakan untuk melakukan transaksi kirim dana maupun terima dana. Ada pos-pos yang bisa dipilih untuk menyesuaikan apakah dana yang dicatatkan termasuk kedalam biaya penjualan, pembelian, biaya ataupun biaya tambahan modal (investasi).
Di menu akun ini kita akan mendapat informasi tentang semua transaksi yang ada di akun perbankan kita. Misal, Pejuang cuan memiliki 2 atau lebih akun bank, maka di akun bank akan terlihat transaksi apa saja yang menyangkut ke rekening bank tersebut. Apakah piutang usaha, gaji karyawan, maupun biaya-biaya yang akan berimbas pada akun bank tersebut.
Pada menu aset tetap akan terlihat semua data aset tetap yang dimiliki seperti kendaraan, gedung (bila milik sendiri), peralatan kantor, mesin, meja dan sebagainya. Pejuang cuan tinggal memasukkan saja nilainya dan masa penggunaannya.
Untuk nilai penyusutan barang, kita dengan mudah mendapatkan berapa nilainya, karena akan langsung terhitung otomatis disini. Software akuntansi Kledo memang tahu kebutuhan pemilik usaha banget ya!
Menu kontak dan pengaturan saya akan menjelaskan secara singkat saja, lebih jelasnya kamu bisa cek langsung di software akuntansi keuangan Kledo ini.
Pada menu kontak tempat kita menyimpan semua data kontak yang kita miliki seperti kontak pegawai, pelanggan maupun vendor. Pada menu kontak ini juga kamu bisa melihat kontak siapa saja yang memiliki kewajiban hutang terhadap kita, hutang kepada siapa, hutang kita jatuh tempo, hutang kontak jatuh tempo hingga pembayaran dikirim.
Untuk melihat detail nama-nama kontak pada transaksi tersebut, Pejuang cuan bisa scroll ke bawah pada menu kontak ini. Jadi kita tidak akan kerepotan mencari siapa saja yang memiliki tunggakan kepada kita, atau sebaliknya, kita memiliki kewajiban pembayaran kepada siapa saja. Lengkap kan fitur di software akuntansi Kledo ini.
Selanjutnya pada menu Pengaturan, menu ini memungkin kita sebagai pemilik bisnis untuk mengatur alur bisnis. Pengaturan mulai dari pembelian, penjualan, produk, hingga rekonsiliasi kas dan bank. Semua bisa diatur pada menu ini. Intinya pada menu ini pemilik bisnis lah yang memiliki peran penting, ingin seperti apa konsep bisnis, pengaturan pola keuangan, pembelian, diskon, penjualan dan lainnya.
Oh ya pada menu ini juga kita bisa mengatur apakah mau upgrade ke pengguna berbayar atau tidak. Ini yang saya gunakan adalah paket Elite ya, silakan kalau kamu mau mencoba pakai paket ini.
Kemudian, jika kita scroll ke bawah lagi. pada halaman beranda ini juga akan tampil semua data keuangan perusahaan seperti saldo rekening per bank, total uang keluar masuk kas, biaya bulan lalu, laba rugi, piutang usaha, berapa banyak penjualan, item tagihan baik yang terhutang maupun tagihan yang perlu dibayar. Semua data ini terpampang jelas pada menu beranda ini.
Tagihan
Pada menu tagihan kita akan mendapatkan informasi tentang semua data tagihan yang ada. Baik tagihan yang sudah lunas, belum dibayar, jatuh tempo, dibayar sebagian, retur atau tagihan berulang.
Pada fitur tagihan ini memberi kemudahan bagi saya yang pelupa mengenai siapa saja pelanggan yang mengambil barang namun belum dibayar. Fitur ini semacam pengingat jika ada tagihan yang belum beres, tinggal dikirim faktur pembelian kepada pelanggan dengan sms, whatsapp maupun email.
Jika salah memasukkan angka tagihan bagaimana? Ya maklum sih emak-emak kadang suka khilaf memasukkan angka nol atau nol nya kebanyakan hehe. Tenang Buibu, ada pilihan edit/ ubah kok di menu tagihan ini. Enak kan?
Tagihan Pembelian
Pada menu tagihan pembelian ini Pejuang cuan bisa melihat performa dan statistik penjualan. Mulai dari penawaran, pemesanan, pengiriman dan penagihan. Dengan mengikuti alur ini, stok dan jurnal umum otomatis tercatat pada transaksi pengiriman dan tagihan. Sehingga stok otomatis berkurang pada saat pengiriman dan tagihan
Biaya
Fitur biaya memperlihatkan semua biaya-biaya yang ditimbulkan akibat jalannya usaha. Misalnya kalau saya memasukkan jenis biaya seperti biaya air, listrik, gaji karyawan, pemeliharaan alat dan sebagainya. Jenis biaya ini juga bisa dikelompokkan kedalam biaya yang belum dibayar, dibayar sebagian, yang sudah lunas, dan biaya yang jatuh tempo.
Pejuang cuan juga bisa memasukkan biaya yang sama ke menu 'biaya berulang'. Misalkan biaya gaji karyawan yang bisa dikelompokkan sebagai biaya berulang.
Kita bisa men-setting biaya gaji untuk karyawan sampai batas waktu tertentu atau tak terbatas. Dengan adanya fitur ini, maka kita dengan mudah menghitung sekaligus diingatkan akan kewajiban yang harus kita bayarkan. Kalau begini, nggak akan ada drama telat bayar ya, karena ada semacam reminder saat sudah jatuh tempo.
Produk
Pada fitur produk digunakan untuk melihat semua jenis produk yang kita jual. Di fitur produk ini juga bisa digunakan untuk menambah, mengubah hingga menghapus item produk yang dimiliki.
Pada menu overview akan tampak pergerakan stok, jenis produk, nilai produk, stok per kategori, jenis produk per kategori, hingga ketersediaan produk.
Hasil laporan mengenai fitur produk ini berupa diagram yang memperlihatkan jumlah produk yang dimiliki beserta informasi lainnya. Akan tampak indikasi warna yang memberikan informasi apakah stok barang masih aman, hampir habis atau justru kosong.
Keunggulan lainnya pada fitur produk ini kita bisa filter sesuai kategori produk yang dimiliki.
Pada kategori produk juga kita bisa meng-update jumlah stok barang, harga, jumlah penjualan, hingga bisa generate invoice langsung dari software akuntansi Kledo.
Kemudahan lainnya pada software buatan Indonesia ini adalah invoice yang dibuat, bisa dikirim melalui sms, whatsapp, hingga email. Wah ini semakin memudahkan pengguna. Biasanya saya yang membuat invoice menggunakan aplikasi design itu (tahu kan hehe).
Kalau sudah punya software akuntansi Kledo ini, kamu sudah tidak perlu repot lagi untuk membuat invoice atau faktur pembelian. Sudah tersedia di software akuntansi Kledo. Bisa langsung jadi dalam sekali jalan. Solutif sekali software akuntansi Kledo ini!
Inventori
Menu inventori memungkin kita pemilik usaha untuk melihat semua data stock barang yang tersedia. Baik dari jumlah item, total nilai hingga dari gudang mana saja.
Laporan
Menu laporan berisi semua laporan keuangan yang diperlukan, baik laporan financial maupun laporan Akuntansi. Laporan financial mulai dari laporan arus kas, neraca, laba rugi, piutang per kontak, ringkasan eksekutif hingga laporan perubahan modal.
Sedangkan laporan akuntansi memuat laporan tentang ringkasan bank, buku besar, jurnal sampai laporan trial balance.
Ada lagi laporan tentang penjualan, pembelian, biaya, pajak, inventori, aset tetap hingga anggaran. Benar-benar paket lengkap untuk semua laporan keuangan yang bisa digunakan di software akuntansi Kledo. Hmm Saya makin suka pakai Kledo. Kamu mau juga? cobain deh langsung ke websitenya Kledo.
Kas dan Bank
Fitur kas dan bank memuat data akun bank yang kita miliki. Pada fitur ini memungkinkan kita pemilik bisnis untuk melihat jumlah uang maupun modal yang dimiliki. Kita bisa mengatur lebih dari satu akun kok di fitur kas dan bank ini.
Pada fitur ini juga yang akan kita gunakan untuk melakukan transaksi kirim dana maupun terima dana. Ada pos-pos yang bisa dipilih untuk menyesuaikan apakah dana yang dicatatkan termasuk kedalam biaya penjualan, pembelian, biaya ataupun biaya tambahan modal (investasi).
Akun
Di menu akun ini kita akan mendapat informasi tentang semua transaksi yang ada di akun perbankan kita. Misal, Pejuang cuan memiliki 2 atau lebih akun bank, maka di akun bank akan terlihat transaksi apa saja yang menyangkut ke rekening bank tersebut. Apakah piutang usaha, gaji karyawan, maupun biaya-biaya yang akan berimbas pada akun bank tersebut.
Aset Tetap
Pada menu aset tetap akan terlihat semua data aset tetap yang dimiliki seperti kendaraan, gedung (bila milik sendiri), peralatan kantor, mesin, meja dan sebagainya. Pejuang cuan tinggal memasukkan saja nilainya dan masa penggunaannya.
Untuk nilai penyusutan barang, kita dengan mudah mendapatkan berapa nilainya, karena akan langsung terhitung otomatis disini. Software akuntansi Kledo memang tahu kebutuhan pemilik usaha banget ya!
Kontak dan Pengaturan
Menu kontak dan pengaturan saya akan menjelaskan secara singkat saja, lebih jelasnya kamu bisa cek langsung di software akuntansi keuangan Kledo ini.
Pada menu kontak tempat kita menyimpan semua data kontak yang kita miliki seperti kontak pegawai, pelanggan maupun vendor. Pada menu kontak ini juga kamu bisa melihat kontak siapa saja yang memiliki kewajiban hutang terhadap kita, hutang kepada siapa, hutang kita jatuh tempo, hutang kontak jatuh tempo hingga pembayaran dikirim.
Untuk melihat detail nama-nama kontak pada transaksi tersebut, Pejuang cuan bisa scroll ke bawah pada menu kontak ini. Jadi kita tidak akan kerepotan mencari siapa saja yang memiliki tunggakan kepada kita, atau sebaliknya, kita memiliki kewajiban pembayaran kepada siapa saja. Lengkap kan fitur di software akuntansi Kledo ini.
Selanjutnya pada menu Pengaturan, menu ini memungkin kita sebagai pemilik bisnis untuk mengatur alur bisnis. Pengaturan mulai dari pembelian, penjualan, produk, hingga rekonsiliasi kas dan bank. Semua bisa diatur pada menu ini. Intinya pada menu ini pemilik bisnis lah yang memiliki peran penting, ingin seperti apa konsep bisnis, pengaturan pola keuangan, pembelian, diskon, penjualan dan lainnya.
Oh ya pada menu ini juga kita bisa mengatur apakah mau upgrade ke pengguna berbayar atau tidak. Ini yang saya gunakan adalah paket Elite ya, silakan kalau kamu mau mencoba pakai paket ini.
2. Bisa disesuaikan dengan Kategori Bisnis
Sebelum membuat akun di software akuntansi Kledo, kita akan ditanya beberapa informasi terkait usaha yang dimiliki. Informasi ini akan menyesuaikan dengan kebutuhan software akuntansi online yang akan kita gunakan. Informasi seperti berapa jumlah karyawan, apakah membutuhkan inventori, surat penawaran harga, membutuhkan PO (purchase order) atau tidak dalam melakukan transaksi.
Dari informasi inilah akan disesuaikan dengan fitur yang akan digunakan di software akuntansi Kledo. Jadi di software akuntansi Kledo, kita bisa melakukan kustomisasi sesuai kondisi usaha kita. Enak kan? Buruan cobain software akuntansi Kledo-nya!
Kita juga bisa mencoba terlebih dahulu pada paket free trial selama 14 hari untuk melakukan uji coba software. Sekiranya cocok untuk bisnis yang dijalani, Pejuang cuan bisa upgrade ke paket berlangganan atau kalau tidak cocok kita bisa cancel kapan pun. Tidak ada ikatan sama sekali.
Pada software akuntansi online Kledo terdapat panduan berupa video tutorial dan tur deskripsi. Jadi meskipun tanpa panduan langsung dari Tim Hebat Kledo, kita juga tetap bisa menggunakannya. Tapi, jika Pejuang cuan mendapat kesulitan Tim Hebat Kledo akan dengan senang hati membantu. Bisa melalui whatsapp atau email.
Di software akuntansi Kledo tersedia pilihan paket untuk berlangganan. Ada 2 paket yang bisa dipilih, harganya juga terjangkau mulai dari ratusan ribu per bulan lho.
3. Ada Paket Free Trial 14 hari
Kita juga bisa mencoba terlebih dahulu pada paket free trial selama 14 hari untuk melakukan uji coba software. Sekiranya cocok untuk bisnis yang dijalani, Pejuang cuan bisa upgrade ke paket berlangganan atau kalau tidak cocok kita bisa cancel kapan pun. Tidak ada ikatan sama sekali.
4.Mudah digunakan
Pada software akuntansi online Kledo terdapat panduan berupa video tutorial dan tur deskripsi. Jadi meskipun tanpa panduan langsung dari Tim Hebat Kledo, kita juga tetap bisa menggunakannya. Tapi, jika Pejuang cuan mendapat kesulitan Tim Hebat Kledo akan dengan senang hati membantu. Bisa melalui whatsapp atau email.
5. Harga Terbaik
Di software akuntansi Kledo tersedia pilihan paket untuk berlangganan. Ada 2 paket yang bisa dipilih, harganya juga terjangkau mulai dari ratusan ribu per bulan lho.
- Paket PRO 150 ribuan per bulan, harga per tahun 1.6 jutaan saja dengan fasilitas bisa digunakan oleh 3 user, mengatur 2 gudang, alur bisnis lengkap, manajemen stock, multi cabang dan multi proyek
- Paket ELITE 200 ribuan per bulan, harga per tahun cuma 2.6 jutaan saja dengan fasilitas bisa digunakan untuk 5 user, mengatur stok 5 gudang, bisa konsolidasi anak perusahaan, cocok untuk produk manufaktur dan bisa menggunakan multi currency.
Harga diatas masih ada diskon 10% lho. Untung banget khan? Makanya buruan deh kalau mau daftar software akuntansi online Kledo. Langsung cek website software akuntansi Kledo ya!
Pengalaman menggunakan software akuntansi Kledo memberikan kesan yang menarik. Pencatatan keuangan bisnis saya menjadi lebih rapi dan mudah dipahami. Jika sedari awal pemilik toko sudah menggunakan software akuntansi Kledo, saya yakin banyak usaha UKM yang mampu bersaing di kancah nasional maaupun global.
Apa kesan setelah menggunakan software akuntansi Kledo?
Pengalaman menggunakan software akuntansi Kledo memberikan kesan yang menarik. Pencatatan keuangan bisnis saya menjadi lebih rapi dan mudah dipahami. Jika sedari awal pemilik toko sudah menggunakan software akuntansi Kledo, saya yakin banyak usaha UKM yang mampu bersaing di kancah nasional maaupun global.
Mari kita migrasi sistem keuangan konvensional toko menjadi sistem keuangan bisnis Pro dengan software akuntansi Kledo!
Ada yang mulai berminat pakai Kledo juga? Coba dulu paket free trial-nya, setelah itu Pejuang cuan akan langsung jatuh cinta seperti saya hehe.
Penutup
Banyak pilihan software akuntansi online yang ada saat ini. Tetapi yang sesuai dengan pilihan hati dan kategori hanya disini, software bisnis pro, hanya ada di software akuntasi Kledo.
Sebagai Pejuang cuan yang mencari penghasilan dari berbisnis sambilan. Merajut harapan pada bisnis rumahan, saya memilih Kledo sebagai software akuntansi online keuangan dan pembukuan. Karena Kledo adalah cara lebih baik mengelola keuangan bisnis.
Saya pikir #PejuangCuan harus lebih baik dalam pencatatan keuangan. Yuk para #PejuangCuan, pakai software akuntansi Kledo agar bisnis makin manis hingga bisa bersaing dikancah nasional sampai global! Semoga bermanfaat.
Salam cuan,
Yunniew
Referensi
https://kledo.com/
https://app.kledo.com/
Saya pikir #PejuangCuan harus lebih baik dalam pencatatan keuangan. Yuk para #PejuangCuan, pakai software akuntansi Kledo agar bisnis makin manis hingga bisa bersaing dikancah nasional sampai global! Semoga bermanfaat.
Salam cuan,
Yunniew
Referensi
https://kledo.com/
https://app.kledo.com/
memang harus pintar ni memilih software akuntansi, apalagi untuk usaha supaya bisa mengelola keuangan dengan lebih baik.
BalasHapusBetul banget kak, kalau ga pinter bisa boncos haha
HapusSekilas caranya mudah ya gak bikin emak2 gaptek bingung nih hehe
BalasHapussaat akan memilih software akuntansi memang perlu kecermatan ya supaya dalam prosesnya tidak mengalami kesusahan dan dapat mengelola keuangan dengan baik
BalasHapusBetul kak, cermat sebelum membeli, supaya maksimal dalam penggunaan nanti
HapusWah ini nih software yang kayaknya kudu dipahami sama pelaku UMKM biar bisnis mereka makin profesional dan nggak ribet nambah SDM baru
BalasHapusCakep, hemat banyak hehe
HapusAh iya, sekarang mengelola keuangan bisa makin mudah dengan software akutansi seperti Kledo ini ya mbak
BalasHapusAku baru tahu ada kledo untuk mengelola keuangan, Mba. Ini cocok juga ya buat pengusaha UMKM agar pengelolaan keuangan lebih mudah
BalasHapusYup cobain mbak
HapusWah kalau ada app akunting kek gini jadi makin mudah untuk usaha ya kak
BalasHapusAku pernah mampir ke situs kledo ini. Praktis banget, templatenya udah disediakan gt ya Mbak, kita tinggal input data aja. Btw semoga sukses ya mbak bisnisnya bareng suami
BalasHapusNah bener banget. Kalau udah nyoba baru tahu manfaat ya mbak. Makasih doanya ya mbak
Hapusawalnya saya pikir ini adalah software buatan luar, ternyata karya anak bangsa ya, dari Jogja, kereeen.
BalasHapusfiturnya lengkap dan pasti bisa buat pencatatan lebih baik ya, ada pengingat jika ada outstanding segala ya, kereen ih.
mau rekomendasikan ini juga doong.
Karya pemuda bertalenta dari negeri sendiri mbak😊
Hapuswah keren Kledo, lengkap banget
BalasHapusSaya butuh Kledo untuk teman pelaku UMKM yang bingung mengurus pembukuan
dengan Kledo masalah akutansi akan teratasi
Cuss rekomen ke temennya mbak
Hapuskebetulan ada saudara yang punya usaha sedang beranjak, bisa jadi software akuntansi ini bakal bermanfaat buatnya untuk mengelola alur kas keuangannya, bisa saya rekomendasikan ke dia
BalasHapus